EFEKTIVITAS BUKU SAKU PENCEGAHAN MALARIA PADA IBU HAMIL

Muji Lestari, Fachry Amal, Nining Ade Ningsih

Abstract


Latar Belakang: Kejadian malaria lebih beresiko menjangkiti ibu hamil dibandingkan kelompok lainnya, sementara belum ada media yang memuat tentang pencegahan malaria pada ibu hamil. Tujuan: Untuk mengetahui perbedaan pengetahuan ibu hamil tentang pencegahan malaria sebelum dan sesudah diberikan buku saku. Metode: Populasi dan sampel penelitian adalah seluruh ibu hamil di Kampung Kuiopon Distrik Nimboran Kabupaten Jayapura yang berjumlah 30 orang. Data dianalisis menggunakan uji T berpasangan. Hasil: Penelitian menunjukkan terdapat perbedaan pengetahuan tentang pencegahan malaria sebelum dan sesudah diberikan buku saku pvalue=0.000<0.05. Kesimpulan: Buku saku adalah media yang efektif untuk menambah pengetahuan tentang pencegahan malaria pada ibu hamil. Saran: Diharapkan menggunakan buku saku sebagai salah satu media untuk pencegahan malaria pada ibu hamil.


Keywords


Buku Saku; Malaria; Ibu Hamil

Full Text:

PDF

References


Ananda Rizkia. (2018a). Merefleksikan Epistemologi: Sumber Pengetahuan. In Sel Jurnal Penelitian Kesehatan (Vol. 4, Issue 1, pp. 45–55). https://doi.org/10.22435/sel.v4i1.1447

Ananda Rizkia. (2018b). Merefleksikan Epistemologi: Sumber Pengetahuan. https://www.kompasiana.com/rizkiaananda/5bed0fbb43322f41120c1f47/merefleksikan-epistemologi-sumber-pengetahuan

Antari, G. Y., & Jannah, R. (2021). Pengaruh Pendidikan Kesehatan Dengan Media Booklet Terhadap Perilaku Pencegahan Malaria Pada Korban Gempa. Journal of Ners Community, 12(01), 86–94.

Genyem, P. (2021). Laporan Puskesmas Genyem Tahun 2019

Global Malaria Programme: WHO Global. (2019). World malaria report 2019. In WHO Regional Office for Africa (Issue December). https://www.who.int/news-room/fact-sheets/detail/malaria

Kemenkes RI. (2022). Profil Kesehatan Indonesia Tahun 2021 (S. Farida, H. Boga, & W. Winne (eds.); I). Kementerian Kesehatan Republik Indonesia

Maghfiroh Lailatul, Pratama Antonius Nugraha, & Erna, R. (2017). Pengaruh Pemberian Edukasi Menggunakan Buku Saku Bergambar Dan Berbahasa Madura Terhadap Tingkat Pengetahuan Penderita Dan Pengawas Menelan Obat Tuberkulosis Paru. E-Jurnal Pustaka Kesehatan, 5(3), 420–424

Negara, I. C., & Prabowo, A. (2018). Penggunaan Uji Chi–Square untuk Mengetahui Pengaruh Tingkat Pendidikan dan Umur terhadap Pengetahuan Penasun Mengenai HIV–AIDS di Provinsi DKI Jakarta. Prosiding Seminar Nasional Matematika Dan Terapannya 2018, 1–8

Noviyanti, R. (2018). Dampak malaria pada ibu hamil di Papua dan cara melawan penyakit ini. The Conversation. https://theconversation.com/dampak-malaria-pada-ibu-hamil-di-papua-dan-cara-melawan-penyakit-ini-95592

Papua, F. (2022). Kasus Malaria di Kabupaten Jayapura Urutan Ketiga di Papua, Hingga Juli 2022 Tercatat 11.990 Kasus. https://fajarpapua.com/2022/07/23/kasus-malaria-di-kabupaten-jayapura-urutan-ketiga-di-papua-hingga-juli-2022-tercatat-11-990-kasus/

Pusdatin. (n.d.). Infodatin Malaria 2014.pdf

Sunain, S. (2017). Pengaruh Tingkat Pendidikan Orang Tua Terhadap Tingkat Kecerdasan dan Keaktifan Siswa dari Kelas Satu Sampai dengan Kelas Enam Pada Semester I. PEDAGOGIA: Jurnal Pendidikan, 6(2), 160. https://doi.org/10.21070/pedagogia.v6i2.942




DOI: https://doi.org/10.33857/jns.v7i1.673

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


View My Stats


Editorial office:
Jalan Tun Abdul Razak, (Hertasning Baru), Poros Makassar-Gowa,Kode pos 92113, Sulawwesi Selatan, INDONESIA
Telpon: 0411-8225111, 0411-8225112, 0411-822113
Email: upa@patria-artha.ac.id 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.